Selasa, 21 Oktober 2014

TELEMATIKA



a.    Definisi telematika
Telematika merupakan teknologi informasi atau telekomunikasi informatika yang dapat menyampaikan sebuah informasi digital berupa suara, video, gambar maupun huruf. Telematika juga merupakan sarana komunikasi jarak jauh, sehingga informasi dari manapun dapat diperoleh melalui media digital internet dalam sekejap.

b.   Perkembangan Telematika
Perkembangan telematika atau yang dikenal dengan telekomunikasi sudah berkembang dengan sangat pesat untuk diera modern seperti sat ini, karena kemajuan sebuah teknologi yang begitu pesat saat ini. Selain itu juga sudah banyak terdapat sosial media yang dapat menghubungkan berbagai orang dari seluruh penjuru dunia seperti faceebook, kemudia kecanggihan dari skype yang dapat berinteraksi melalui camera atau biasanya orang-orang menyebutnya sebagai video call, namun seiring pesatnya perkembangan teknologi komunikasi ini tidak menutup kemungkinan para penggunanya memanfaatkan kecanggihan teknologi ini dengan hal yang negative.
 
c.    Trend Masa Depan telematika
Tren masa depan telematika pasti akan terus berkembang dengan seiring munculnya media-media komunikasi yang terbaru , yang dapat membuat rasa penasaran pengguna yang dibuat semenarik mungkin, jadi kemungkinan trend telematika dimasa depan akan terus menari para pengguna media komunikasi, sehingga akan terus bermuncula teknologi-teknologi terbaru dalam media komunikasi.






Referensi :
http://blog.pasca.gunadarma.ac.id/2012/06/22/telematika-dalam-dunia-teknologi-informasi-dan-penerapannya-di-e-commerce-dan-lainnya/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar